Koperasi Simpan Pinjam (KSP) Sahabat Mitra Sejati dan Bank Sahabat Sampoerna (Bank Sampoerna) melalui Balai “Melati” menyalurkan bantuan sebanyak 3.000 paket sembako. Paketsembako akan disalurkan ke puluhan yayasan dan mitra di bawah naungan Balai Melati serta masyarakat sekitar yang terdampak Covid-19.
Penyerahan bantuan dilakukan oleh Ade Chandra selaku Area Manager Jakarta 2 KSP Sahabat Mitra Sejati yang secarasimbolis diterima oleh Romal Uli selaku Kepala Balai “Melati” pada Kamis (26/8/2021) di Aula Balai “Melati” Jakarta.
KSP Sahabat Mitra Sejati bersama mitra bisnisnya, Bank Sahabat Sampoerna bersinergi bersama Dinas Koperasi danUsaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) serta Kepolisian di 17 kantor cabang KSP Sahabat Mitra Sejati dan 17 kantorcabang Bank Sahabat Sampoerna di seluruh Indonesia untukmelakukan aksi peduli kepada masyarakat yang terkena imbaspandemi Covid-19. Sedangkan di Jakarta bersinergi denganKementrian Sosial, Kementrian Ekonomi dan UKM sertaKepolisian Daerah DKI Jakarta.
Turut hadir dalam acara tersebut, perwakilan dari Bank Sampoerna, Ridy Sudarma selaku Corporate Communications & Investor Relations dan mitra Balai “Melati” Jakarta, yaituperwakilan Sekolah Luar Biasa Negeri (SLBN) 2 LentengAgung, SLB Kusumo Asih Cakung, SLB Kembar KaryaPembangunan II Pondok Kelapa, SLBN 7 Kebon Nanas, KetuaRT 02 RW 05 Kelurahan Bambu Apus, dan perwakilan PM Balai ‘Melati” Jakarta.